Rabu, 30 Mei 2012

9 Langkah Mudah Instalasi e-SPT PPN



Setelah melakukan langkah-langkah persiapan instalasi e-SPT PPN, kita lanjutkan untuk menginstall aplikasi e-SPT PPN 1111

1.   Buka folder instalasi.  Klik file e-SPT PPN 1111 v1.2.exe dan akan tampil windows e-SPT PPN          1111  setup seperti ini dan klik Yes.



2.   Program akan menginstall  software Crystal Reports 10.5 dan Dotnexfx35 dalam bentuk progress bar.




3.   Klik button Next,  Apabila tampil window Welcome to e-SPT PPN 1111 Setup Wizard
4.   Kemudian dilayar muncul License Agreement, Pilih I Agree dan klik Next,


5.   Dilayar muncul Select Installation Folder, pilih Folder tempat program akan diinstall dan klik Next
6.   Klik Next Dilayar, saat  muncul windows Confirm Installation dan akan  muncul tampilan progress bar Installing e-SPT PPN 111



7.   Apabila telah selesai instalasi dilayar muncul Installation Complete seperti pada gambar dan klik Close untuk mengakhiri instalasi.
8.  Dilayar akan muncul icon e-SPT PPN 111 seperti pada gambar
9.   Klik icon e-SPT PPN 111 dan tampilannnya akan muncul seperti ini

·        

Program e-SPT PPN 1111  siap untuk digunakan.

Untuk langkah selanjutnya silakan baca artikel Memulai program e-SPT PPN 1111.


Catatan :
Saat melakukan instalasi program pada OS Windows XP , kadang kala terjadi error. Hal ini dikarenakan Windows XP belum dilengkapi beberapa program yang diperlukan yaitu Net framework 3.5, Report Viewer, Windows Installer 3.1.
Untuk  menanganinya , silakan ikuti langkah-langkah sesuai artikel Instalasi e-SPT masa PPNpada Windows XP.

Sumber : User Manual e-SPT PPN 1111

Artikel terkait :
-         Apa itu e-SPT PPN ?
-         Download Software Pendukung e-SPT PPN

0 komentar:

Posting Komentar